Monolog Tak Terdengar

Monolog Tak Terdengar
Biarkan skizofrenia menjamah mewarnai mozaik-mozaik hidupku

Monday, November 11, 2013

Aku Paham


Memahami bayangmu yang acuh pada senyumku
Membuatku semakin akur dengan rasa sakit
Musik tolong mandikan luka-luka ini
Mencoba menggiring duka dengan A Little Piece of Heaven

Karena Inisial R
Semarang 21 Februari 2013


No comments:

Post a Comment